Cara Membuat Efek Gelembung (Bubble) Pada Cursor Blog


Di sini saya akan menuliskan 2 cara yang bisa kita lakukan agar cursor blog kita bisa mengeluarkan gelembung.
Cara Pertama
1. Klik Tata Letak


Tata Letak

2. Klik Tambah Gadget / Add A Gadget
Tambah Gadget/Widget

3. Pilih Gadget Html/JavaScript
Widget HTML/JavaScript
4. Masukkan Efek Gelembung (Bubble) di dalamnya (jangan lupa klik Edit HTML ya, letaknya di sebelah kanan atas kolom isian).
5. Simpan.
Cara Kedua
1. Klik menu seperti ini



2. Klik menu / tulisan Template
3. Klik menu Edit HTML
4. Klik tulisan / menu Lanjutkan
5. Beri centang pada Expand Template Widget

6. Pasang script efek gelembung / bubble sebelum kode </head>
7. Simpan.
Berikut script Efek Gelembung / Efek Bubble yang harus di pasang, silakan pasang script berikut sesuai tutorial yang sudah saya tuliskan di atas:



Keterangan:
  • Kode #cc0000", "#cc0000", "#cc0000", "#cc0000", "#cc0000 adalah kode warna gelembung, silakan ganti dengan warna yang kamu mau, agar lebih mudah menemukan kode warna yang kamu inginkan silakan cari di Daftar Kode HTML Warna / Kode Warna.
  • Kode 100 adalah jumlah maksimal gelembung yang akan keluar, silakan ganti angka 100 dengan angka / jumlah gelembung yang kamu suka.

Nah itulah tutorial cara membuat efek gelembung / efek bubble pada cursor di blogger.

Artikel Terkait:



0 Responses to "Cara Membuat Efek Gelembung (Bubble) Pada Cursor Blog"

Posting Komentar

 
Return to top of pageCopyright © 2012 | Blog Koleksiku Saja Converted into Blogger Template by Gusmanto