Dokter Ari Fahrial Syam, praktisi kesehatan klinis berbagi tip agar badan tetap sehat selama menonton bola:
1. Pertahankan jumlah tidur minimal 6 jam sehari. Berilah tubuh kesempatan untuk beristirahat.
2. Perhatikan jam makan, lakukahn minimal 6 jam. Di sela waktu makan ada makanan yang diskonsumsi terutama makanan yang sehat yang tidak mengandung cokelat, keju, makanan berlemak dan mengurangi goreng-gorengan.
3. Minum air putih harus tetap dipertahankan sebanyak minimal 2 liter per hari.
4. Lebih banyak konsumsi buah dan sayur-sayuran. Waktu antara makan disarankan untuk selalu konsumsi buah.
5. Kurangi merokok, minuman bersoda, serta minum kopi jangan berlebihan (maksimal 2 gelas sehari).
6. Tidak berlebihan konsumsi suplemen, hindari minuman yang berkafein atau mengandung ginseng. Karena sebenarnya yang dibutuhkan tubuh saat itu adalah istirahat.
7. Terpenting melakukan olah raga secara teratur.
“Dengan memperhatikan hal-hal tersebut dan mengantisipasi kemungkinan kelelahan yang terjadi serta dampak dari kelelahan tersebut kita, mudah-mudahan bagi kita yang tetap ingin nonton sepak bola secara langsung tetap dalam keadaan sehat,” pungkas Dokter Ari.
Artikel Terkait:
bola
nonton bola
kesehatan
- Efek Radiasi Laptop Terhadap Kesehatan
- Efek Radiasi HP Bagi Kesehatan
- Jenis Jenis Kista Ovarium
- Kencing Unta Dan Susu Unta Menyembuhkan Hepatitis Dan Diabetes
- Bagian Tubuh Wanita Kalau Dipegang Cepat Merangsang
- Cara Merangsang Wanita Sebelum Berhubungan Seks
- Mengatasi Diabetes
- Cara Mengatasi Ejakulasi Dini
- Tips sehat buka puasa
- BERPUASA BISA MENGHINDARI 50 PENYAKIT
Posting Komentar